Ibu Noviarti Muhidir Menerima Rp. 20 Juta Per Bulan Karena
Kaleng Bekas |
Ember bekas, misalnya, dapat dikemas menjadi sebuah lampu yang sangat indah melalui sedikit tambahan warna pada posturnya. Kemudian, kaleng krupuk pun sanggup untuk dipertontonkan di ruang tamu bila coraknya suadah bisa dikatakan pantas.
Jiwa yang akrab dengan detail tanpa basa basi, cerdas, lincah, tetapi jenaka. Ketegasan Bu Noviarti Muhidir itulah yang mampu menghadirkan berbagai senyuman untuk para pembaca. Tentu perihal tersebut memerlukan sedikit keahlian yang mumpuni dan wanita yang pernah menjadi anggota dari Tim Basket DKI Jakarta pada era 1990-an sangat mencintai seni lukis.
"Ada kaleng mentega, kaleng minyak, kaleng kerupuk," ucap pemilik Owner Country Kita kepada Detik Financce saat menghadirkan produknya pada pameran Inacraft 2016 di JCC, 24 April 2016, "Kaleng-kaleng bekas pakai tersebut kemudian dibersihkan dan dicat menggunakan cat acrylic yang ramah pakai untuk perabotan rumah tangga. Di cat pakai acrylic, sifatnya non toxic."
Tidak hanya meletakkan penjelasan pada fungsi, Noviarti juga membeberkan mengenai perihal manfaat yang belum dilihat oleh usaha lainnya, "Penggunaan kaleng bekas belum banyak digunakan untuk produk rumah tangga, sehingga peluang bisnis usaha ini masih terbilang menjanjikan," Kemudian dia menambahkan, "Beragam kaleng yang telah cantik dipoles dengan acrylic dapat digunakan sebagai piranti multi fungsi. Ada buat tempat baju, mainan, majalah, buku, tempat beras multifungsi. Jadi semua kaleng nggak ada yang kebuang, semua jadi bermanfaat."
Memulai usahanya dengan modal Rp. 250.000 pada tahun 2000, Ibu Noviarti secara jujur mengatakan bila hari ini ia telah biasa menerima Rupiah sebesar Rp 20 juta untuk setiap bulannya. Plus, mengasuh tenaga kerja sebanyak 4 orang dan Workshop yang bernama Country Kyra di Bintaro.
Lantas apa pesan Ibu Noviarti berikutnya untuk kita? "Semua hal dapat dijadikan ladang untuk berbisnis. Asalkan usaha yang dipilih berawal dari hal yang unik. Selain itu, perlu belajar terus menerus untuk memaksimalkan peluang yang ada."
Matur nuwon sanget Ibu Noviarti Muhidir: Salam SUKSES selalu.
No comments:
Post a Comment
Waktu begitu cepat berlalu mengiring langkah dalam cerita. Terbayang selalu tatapanmu dalam lingkaran pemikiran positif ku. Para pembaca blog Warga Desa (https://warga-desa-worlds.blogspot.com) adalah teman yang terindah. Saya ucapkan banyak-banyak terima kasih kepada teman-teman yang telah memberikan komentar.