3 Alternatif Listrik Murah dari beberapa Mahasiswa Universitas Brawijaya |
Bayangkan tentang kesempatan murah tersebut dan beberapa mahasiswa dari Fakultas Teknik Elektro di Universitas Brawijaya telah menemukan semua alternatif murah untuk sumber listrik. Sebut saja, Anthony Wijoyo, Doni Darmawan Putra, Ridho Darmawan, Hasan menamakan konsep listrik dari polisi tidur dengan nama Potret (Polisi Tidur Penghasil Energi Terbarukan).
Lima Mahasiswa dari Universitas yang sama untuk Fakultas Pertanian, menggabungkan prinsip fisika dan biologi guna menghasilkan listrik alternatif yang berasal dari penyiraman dan pemberian kompos untuk tanaman Padi.
Sedangkan Rosihin Arby Harahap, Hasan, dan Muhammad Fatahila mampu membuat tegangan listrik dari teknologi air Keran. "Untuk membuat listrik dari keran air, hanya membutuhkan biaya tak lebihd ari Rp. 120 ribu," Tulis Merdeka.com.
Jadi, Anda akan memiliki metode yang mana? Lebih mahal atau biaya paling murah. Setidaknya saat ini kita perlu membanggakan hasil kerja keras sistem pendidikan di Indonesia. Tentu, sikap kita tidak akan pernah keliru untuk terus mengamati kemajuan yang ada.
No comments:
Post a Comment
Waktu begitu cepat berlalu mengiring langkah dalam cerita. Terbayang selalu tatapanmu dalam lingkaran pemikiran positif ku. Para pembaca blog Warga Desa (https://warga-desa-worlds.blogspot.com) adalah teman yang terindah. Saya ucapkan banyak-banyak terima kasih kepada teman-teman yang telah memberikan komentar.